Minggu, 27 Januari 2019

Ibunda Sempat Tidak Yakin Puput Mau Menikah dengan Ahok

Ibunda Sempat Tidak Yakin Puput Mau Menikah dengan Ahok

Basuki Tjahaja Purnama (BTP) atau Ahok mengungkap alasan dirinya ingin menikah dan menjadikan Puput Nastiti Devi sebagai istri selepas bercerai dari Veronica Tan.

Hal tersebut terungkap aalam video akun Youtube Gam Cantoi Official dan disiarkan di akun youtube Osotv channel.

Kepada etua DPD RI, Oesman Sapta Odang (OSO) Ahok mengaku sebenarnya tidak pernah punya pikirannya akan menikahi seorang polwan.

Semuanya terjadi secara alami.

Bahkan, tadinya ibundanya sempat tak yakin Puput yang seorang Polwan mau dinikahi Ahok.

"Ibu saya bilang, 'Kalau dia mau sama kamu untung lu Hok. Saya sih nggak yakin dia mau ama lu Hok," ujar Ahok menirukan ucapan ibundanya.

Ahok menceritakan, ibudanya menyuruhnya untuk kembali menikah atau mencari istri selepas bercerai dari Veronica Tan.

Sang ibunda meminta hal itu karena sudah usia lanjut, 70a-n tahun, sehingga tidak mungkin bisa lagi mengurus keperluan Ahok, seperti memasak membuat kue, dan lainnnya.

"Yang dulu kan ga mau. Mama saya udah bilang, menikah jangan nikah sama janda, ataupun.....Pasti ada masalah. Kalo menikah harus sekarang. Kalau udah 55 baru menikah, anakmu kasian. Kalo udah 55 ga usah nikah lagi. kalo nikah sama perawan dia pasti nuntut anak," ujar Ahok kepada OSO soal alasannya menikah lagi. Bandar Judi Poker Online

https://temanpoker99.me/app/Default0.aspx?lang=id

Selain itu, alasan lain Ahok memilih Puput sebagai perempuan yang akan menjadi teman hidupnya karena memiliki garis tangan yang sama.

Pengecekkan garis tangan dilakukan karena Ahok kesulitan mencari alasan paling tepat kenapa ia memilih Bripda Puput.

Sampai akhirnya rekannya sesama Tionghoa menyarankan untuk melihat garis tangan.

Orang Tionghoa mempercayai itu.

"Mungkin lu akan jadi orang hebat Hok setelah keluar. Jadi orang kaya. Istrimu yang dulu itu ga punya nasib dampingin. Orang chinese percaya ngga bisa terima itu hoki. Makanya kamu harus bisa (cari) yang bisa sama hokinya sama kamu, garis tangannya sama," kata Ahok menirukan ucapan rekannya.

Ketika itu, Ahok BTP berpikir garis tangan tak mungkin sama.

Tapi Ahok BTP pun berpikir alasan garis tangan untuk memilih Puput cukup enak.

"Kalau saya alasan Djarot salah, alasan emak saya salah,coba kalau saya alasannya karena garis tangannya sama. Itu berarti saya jawabnya enak dong," kata Ahok BTP.

Ternyata setelah dicek, Ahok memiliki garis tangan yang sama dengan Bripda Puput.


EmoticonEmoticon